PENGARUH INSENTIF DAN MOTIVASI TERHADAP KINERJA KARYAWAN DENGAN LINGKUNGAN KERJA SEBAGAI VARIABEL INTERVENING PADA PT. MENSA BINASUKSES

Authors

  • Muhammad Subkhan STIE Widya Wiwaha Yogyakarta
  • Meidi Syaflan STIE Widya Wiwaha Yogyakarta
  • Chomariyah Chomariyah STIE Widya Wiwaha Yogyakarta

DOI:

https://doi.org/10.32477/jrabi.v3i1.571

Keywords:

Insentif, Motivasi, Kinerja Karyawan, Lingkungan Kerja

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh insentif terhadap terhadap kinerja karyawan; pengaruh motivasi terhadap terhadap kinerja karyawan, pengaruh insentif terhadap terhadap lingkungan kerja, pengaruh motivasi terhadap terhadap lingkungan kerja, pengaruh lingkungan kerja terhadap terhadap kinerja karyawan, pengaruh insentif terhadap kinerja karyawan melalui lingkungan kerja, dan pengaruh motivasi terhadap kinerja karyawan PT. Mensa Binasukses Cabang Yogyakarta melalui lingkungan kerja. Jenis penelitian ini adalah penelitian kuantitatif, yaitu penelitian empiris dimana datanya dalam bentuk angka atau sesuatu yang dapat dihitung. Sampel pada penelitian ini adalah karyawan PT. Mensa Binasukses Cabang Yogyakarta. Data dikumpulkan menggunakan kuesioner. Analisis data menggunakan regresi linear berganda dan Uji Sobel. Hasil penelitian menunjukkan bahwa insentif berpengaruh signifikan terhadap kinerja karyawan; motivasi berpengaruh signifikan terhadap kinerja karyawan; Insentif berpengaruh signifikan terhadap lingkungan kerja karyawan; motivasi berpengaruh signifikan terhadap lingkungan kerja karyawan; lingkungan kerja berpengaruh signifikan terhadap kinerja karyawan; insentif berpengaruh signifikan terhadap kinerja karyawan; dan motivasi berpengaruh signifikan terhadap kinerja karyawan PT. Mensa Binasukses Cabang Yogyakarta melalui lingkungan kerja.

References

Dessler. (2010). Manajemen Sumber Daya Manusia, Edisi Terjemahan. Jakarta: Prenhallindo.

Ghozali. (2011). Aplikasi Analisis Multivariate Dengan Program SPSS. Semarang: Badan Penerbit Universitas Diponegoro.

Gitosudarmo, I. (2000). Manajemen Pemasaran. Yogyakarta: BPFE.

Hamzah. (2013). Teori Motivasi dan Pengukurannya di Bidang Pendidikan. Jakarta: Bumi Aksara.

Hariandja. (2009). Manajemen Sumber Daya Manusia, Pengadaan, Pengembangan, Pengkompensasian, Peningkatan Produktivitas Pegawai. Jakarta: Grafindo.

Hartono, J. (2016). Teori Portofolio dan Analisis Investasi (Kesepuluh ed.). Yogyakarta: BPFE.

Hasibuan. (2011). Manajemen Sumber Daya Manusia. Jakarta: Bumi Aksara.

Husein, U. (2005). Metode Penelitian Untuk Tesis Dan Bisnis. Jakarta: Grafindo.

Judge. (2008). Perilaku Organisasi. Jakarta: Salemba.

Kuncoro, M. (2009). Metode Riset untuk Bisnis dan Ekonomi (Ketiga ed.). Erlangga.

Mangkunegaran. (2015). Manajemen Sumber Daya Manusia Perusahaan. Bandung: PT Remaja Rosdakarya.

Qonita, A. (2012). Motivasi Kerja Utama Petani dalam Kemitraan dengan Pusat Pengolahan Kelapa Terpadu di Kabupaten Kulon Progo (Vol. 9 No.1 ).

Rivai. (2011). Manajemen Sumber Daya Manusia Untuk Perusahaan. Jakarta: Rajawali Press.

Robbins, S. (1996). Perilaku Organisasi (Ketujuh (Jilid II) ed.). Jakarta: Prehallindo.

Sedarmayanti. (2011). Manajemen Sumber Daya Manusia, Reformasi Birokrasi dan Manajemen Pegawai Negeri. Bandung: PT Refika Aditama.

Siagian. (2008). Manajemen Sumber Daya Manusia (Pertama ed.). Jakarta: Binapura Aksara.

Sugiyono. (2017). Metode Penelitian Pendidikan Kuantitatif, Kualitatif, R&D. Bandung: Alfabeta.

Wibowo. (2010). Manajemen Kerja. Jakarta: Rajawali Press.

Published

2023-03-28

How to Cite

Subkhan, M., Syaflan, M., & Chomariyah, C. (2023). PENGARUH INSENTIF DAN MOTIVASI TERHADAP KINERJA KARYAWAN DENGAN LINGKUNGAN KERJA SEBAGAI VARIABEL INTERVENING PADA PT. MENSA BINASUKSES. Jurnal Riset Akuntansi Dan Bisnis Indonesia, 3(1), 79 –. https://doi.org/10.32477/jrabi.v3i1.571