UPAYA PENINGKATAN KINERJA SUMBER DAYA MANUSIA PADA CV. REJO MULYO KABUPATEN TEMANGGUNG

Authors

  • Secyandhila Nanda Ardigajaya Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Widya Wiwaha
  • Nur Widiastuti Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Widya Wiwaha

DOI:

https://doi.org/10.32477/jrima.v1i3.742

Keywords:

Sumber Daya Manusia, Peningkatan Kinerja, Perusahaan

Abstract

Kinerja SDM merupakan masalah penting di perusahaan, maka penelitian tentang peningkatan kinerja sumber daya manusia pada CV Rejo Mulyo Kabupaten Temanggung menarik untuk diteliti. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui dan mencari upaya untuk meningkatkan karyawan pada CV. Rejo Mulyo. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif untuk mengetahui secara mendalam strategi peningkatan kinerja perusahaan CV. Rejo Mulyo lebih tepat menggunakan metode kualitatif. Subjek penelitian berjumlah 4 orang yang terdiri dari 2 pemilik perusahaan dan 2 karyawan CV. Rejo Mulyo yang memahami mengenai perusahaan yang dijadikan penelitian. Metode analisis yang peneliti gunakan dalam penelitian ini adalah metode analisis deskriptif kualitatif yaitu menggambarkan dengan data-data atau kalimat dan disusun berdasarkan urutan pembahasan yang telah direncanakan. Hasil penelitian ini menunjukkan penilaian kinerja karyawan pada CV. Rejo Mulyo tidak dilakukan secara sistematis, tidak ada penilaian kinerja membuat pekerja pada CV. Rejo Mulyo menyepelekan pekerjaan yang mereka lakukan ketika tidak dimonitor langsung oleh pemilik CV. Rejo Mulyo, dan upaya peningkatan kinerja dilakukan dengan cara pemberian motivasi kerja dan pemberian bonus pada perusahaan CV. Rejo Mulyo dilakukan oleh pemilik perusahaan kepada para karyawan dengan cara memberikan motivasi secara verbal setiap hari, memenuhi kebutuhan, untuk memperoleh penghasilan yang untuk mencukupi kebutuhan keluarganya.

References

A.F. Stoner James, dkk, 1995. Manajemen. Edisi Indonesia, Penerbit PT. Prenhallindo. Jakarta.

Al- Arif, M. Nur Rianto. (2010). ”Dasar – Dasar Pemasaran Bank Syariah”.

ALFABETA: Bandung

Amin, Budi Astuti. (2020). “Kinerja Sebagai Ukuran Keberhasilan”. Jurnal Menejemen & Kewirausahaan Vol.8.Fakultas Ekonomi: Universitas Kristen Petra.

Andini dan Aditya. (2002). Kamus Besar Bahasa Indonesia. Surabaya: Prima Media Aris Mardiyono, 2010, Pengaruh Orientasi Pasar, Pembelajaran Organisasi terhadap

Arif Yusuf Hamali. 2016. Pemahaman manajemen sumberdaya mausia. Yogyakata: Center for Academic Publishing Servive

Assery, S., Tjahjono, H., & Palupi, M. (2015). Perencanaan Sumberdaya Manusia Untuk Mencapai Keunggulan Bersaing Perusahaan. Jurnal Manajemen Bisnis, 6(2), 419-428. Retrieved from https://journal.umy.ac.id/index.php/mb/article/view/3740

Augusty Ferdinand. 2006. Metode Penelitian Manajemen. Semarang: Badan Penerbit Universitas Diponegoro.

Bass, B. M., & Stogdill, R. M. (1990). Bass and Stogdill's Handbook of Leadership: Theory, Research, and Applications (3 ed.). New York: Free Press.

Bernardin, H. John & Joyce E. A. Russell. (1993). Human Resource Management.

Bintoro dan Daryanto. 2017. Manajemen Penilaian Kinerja Karyawan. Cetakan 1. Yogyakarta : Gava Media.

Carver, C. S. & Scheier, M. F. (2012). Optimism, In C. R. L. Snyder & S. J. Lopez: Handbook of Positive Psychology. New York: Oxford University Press.

Chairul Saleh, Syeh Assery and Nur Rachman Dzakiyullah, 2018. Supply Chain: Partnership, Capability and Performance (A Case Study on Service Companies at Yogyakarta Indonesia). Journal of Engineering and Applied Sciences, 13: 5391-5394. doi:https://doi.org/10.36478/jeasci.2018.5391.5394

Cushway, B. (1994). Human Resource Management. (Manajemen Sumber Daya Manusia). Jakarta: Elex Media Komputindo.

Dale Timpe. (1999). Motivasi Pegawai. Terjemahan Susanto Budhi dharma. Jakarta: Gramedia.

Denny Triasmoko, Dkk. 2014. Pengaruh Pelatihan Kerja Terhadap Kinerja Karyawan PT. Pos Indonesia (Persero) Cabang Kota Kediri, Jurnal Akademi dan Bisnis, Vol. 12 No. 1.

Dewi, Kusuma. (2012). Analisis dan Perencanaan SIstem Penunjang Kepurusan Unruk Menentukan Kinerja Perusahaan Sesuai Kebutuhan Konsumen. Yogyakarta

Ebert, Ronald J. dan Ricky W. Griffin. (2013). Business Essential Ninth Edition.

England: Pearson Education Limited.

Farrington, Karen. (2010). History of Religion. London: Chancellor Press. Hafidhuddin, D dan Tanjung, H. (2013). Manajemen Syariah Dalam Praktik.

Hitt, M.k Ireland, R.D., Hoskisson, R.E. (2011). Manajemen Strategis, Daya Saing dan Globalisasi; Konsep, terjemahan. Rimendi, R., penerbit Salemba Empat. Jakarta.

Irawan Handi. (2012). “10 Prinsip Kepuasan Konsumen”, Jakarta: Elek Media Computido.

Ismail, Solihin. (2012). Manajemen Strategik. jakarta: Erlangga. Jakarta: Ghalia Indonesia.

Jannata, T., & Retnowati, T. H. (2022). Evaluation of Physical Education Learning in the 2013 Curriculum in the Junior High School of Wonosobo District. 5th International Conference on Current Issues in Education (ICCIE 2021), 203–207. Atlantis Press.

Kasmir. (2016). Manajemen Sumber Daya Manusia: Teori dan Praktik. Jakarta: Raja Grafindo. Keunggulan Bersaing dalam Meningkatkan Kinerja Pemasraan, Serat Acitya-Jurnal Ilmiah Untag Semarang, Hal 1-15.

Landsberger, J. (2011). Problem-based learning. http://www.studygs.net/pbl.htm Mahmudi, 2010. Manajemen Kinerja Sektor Publik. Penerbit UUP STIM YKPN,

Maryoto, Susilo. 2000. Manajemen Sumber Daya Manusia. Yogyakarta: BPFE – UGM.

Moleong, Lexy J. (2010), Metodologi penelitian kualitatif, Remaja Rosdakarya, Bandung

Mulyana Imam, “Menghapus Konsep Strategi”, Artikel diakses pada 15 Oktober 2022 dari www.id.shvoong.com

N. Marbun. (2003). Kamus Manajemen. Jakarta: Pustaka Sinar Harapan.

Nitisemito, A. S. (2012). Manajemen personalia: Manajemen sumber daya manusia.

Novitasari, D., Laksmi Riani, A., Suyono, J., & Harsono, M. (2020). Organizational Context on Workplace Incivility and Turnover Intention. WSEAS TRANSACTIONS ON BUSINESS AND ECONOMICS, 17, 387–396. https://doi.org/10.37394/23207.2020.17.38

Novitasari, D., Riani, A. L., Suyono, J., & Harsono, M. (2021). The moderation role of ethical leadership on organisational justice, professional commitment, and organisational citizenship behaviour among academicians. International Journal of Work Organisation and Emotion, 12(4). https://doi.org/10.1504/IJWOE.2021.120718

Nur Feriyanto, Syeh Assery, Chairul Saleh and Sri Suryaningsum, 2017. A Little Aspect of Misbehavior in Organization (Case Study in Indonesia). Journal of Engineering and Applied Sciences, 12: 3870-3872. doi:https://doi.org/10.36478/jeasci.2017.3870.3872

Oei, Istijanto. (2010). Riset Sumber Daya Manusia. Gramedia Pustaka Utama. Edisi Revisi

Pearce dan Robinson, 2008, Manajemen Strategi (Formulasi, Implementasi, dan Pengendalian), Penerbit Salemba Empat, Jakarta.

Priyastiwi, P., & Halim, A. (2018). The Influence of Supervisors Support and Protection Against Whistleblowing Decision in The Organizations of Local Government In Indonesia. The Indonesian Journal of Accounting Research, 21(03). https://doi.org/10.33312/ijar.362

Purnama, Y. H., Tjahjono, H. K., Assery, S., & Dzakiyullah, N. R. (2020). The relationship of organizational justice on job satisfaction and job performance in banking company. International Journal of Scientific and Technology Research, 9(3).

Putri, M. A., Rosmayani, & Rosmita. (2018). Analisis Faktor–Faktor Yang Mempengaruhi Saluran Distribusi Usaha Kecil Menengah (Ukm) (Survei Pada Kue Bangkit “Syempana” Di Kota Pekanbaru). Jurnal Valuta, 4(2), 116–137.

Rangkuti Freddy. (2011). “Measuring Customer Satisfication Teknik Mengukur dan Strategi meningkatkan Kepuasan Pelanggan”, Jakarta: Gramedia Pustaka Utama.

Robbins, Stephen P. & Judge, Timothy A. 2007. Perilaku Organisasi, buku 2. Jakarta: Salemba Empat.

Schuler Randall S, Dowling, Peter J Smart, John P & Huber, Vandral. (1992). Human Resource Management in Australia, Anatarmon-wsw, Harper Educational Publisher

Sedarmayanti. (2017). Perencanaan Dan Pengembangan Sumber Daya Manusia Untuk Meningkatkan Kompetensi, Kinerja, Dan Produktivitas Kerja. In Perencanaan Dan Pengembangan Sumber Daya Manusia Untuk Meningkatkan Kompetensi, Kinerja, Dan Produktivitas Kerja.

Simanjuntak. 2005. Manajemen Dan Evaluasi Kinerja. Jakarta: Fakultas Ekonomi Universitas Indonesia. Singapore: McGraw Hill Inc.

Soelaiman, 2007, Manajemen Kinerja ; Langkah Efektif untuk Membangun, Mengendalikan dan Evaluasi Kerja, Cetakan Kedua, Jakarta: PT. Intermedia Personalia Utama.

Subandi, S., & Hamid, M. S. (2021). STUDENT SATISFACTION, LOYALTY, AND MOTIVATION AS OBSERVED FROM THE SERVICE QUALITY. Journal of Management and Islamic Finance, 1(1). https://doi.org/10.22515/jmif.v1i1.3552

Sugiyono. (2017). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Bandung: Alfabeta, CV.

Suhartono, S., Sulastiningsih, S., Chasanah, U., Widiastuti, N. and Purwanto, W. (2023) “The Relationship of Leadership, Discipline, Satisfaction, and Performance: A Case Study of Steel Manufacture in Indonesia”, International Journal of Professional Business Review. São Paulo (SP), 8(2), p. e01146. doi: 10.26668/businessreview/2023.v8i2.1146.

Sunyoto, Danang. 2015. Manajemen dan Pengembangan Sumber Daya Manusia. Yogyakarta: Center for Academic Publishing Service.

Suyadi Prawirosentono. (2008). Manajemen Sumber Daya ManusiaKebijakan Kinerja Karyawan”. Yogyakarta:BPFE.

Wandhie. Teori Kinerja. http://wandhie.wordpress.com/teori-kinerja/. Diakses tanggal 13 Oktober 2022.

Wikaningtyas, S. U., Tjahjono, H. K., & Suprihanto, J. (2023). Turnover Intention Model: Self -Determination Theory Approach. Quality - Access to Success, 24(194). https://doi.org/10.47750/QAS/24.194.20

Wirawan. (2009). Evaluasi Kinerja Sumber Daya Manusia Teori Aplikasi dan Penelitian. Jakarta. Penerbit: Salemba Empat. Yogyakarta: Center for Academic Publishing Service)

Downloads

Published

2023-08-05

How to Cite

Ardigajaya , S. N., & Widiastuti , N. (2023). UPAYA PENINGKATAN KINERJA SUMBER DAYA MANUSIA PADA CV. REJO MULYO KABUPATEN TEMANGGUNG. Jurnal Riset Manajemen Akuntansi Indonesia, 1(3), 594–613. https://doi.org/10.32477/jrima.v1i3.742