ANALISIS KEBUTUHAN STAF PENDUKUNG TEKNOLOGI INFORMASI DI KELURAHAN - KELURAHAN YANG ADA DI KECAMATAN TEMANGGUNG KABUPATEN TEMANGGUNG

Authors

  • Siti Arifah Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Widya Wiwaha
  • Priyastiwi Priyastiwi Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Widya Wiwaha

Keywords:

Information Technology, Performance, Information Technology Support Staff

Abstract

Kecanggihan teknologi informasi harus diimbangi dengan tersedianya sumber daya manusia dengan kualitas yang cukup memadai agar produktifitas dan kinerja yang pada akhirnya sangat mendukung kinerja suatu organisasi. Pemanfaatan teknologi infomasi diukur berdasarkan kebutuhan, dan ketergantungan pemakai terhadap sistem informasi yang ada dan harus ada untuk melaksanakan tugas dan meningkatkan kinerjanya. Peraturan Presiden RI Nomor 95 Tahun 2018 tentang Sistem Pemerintahan Berbasis Elektronik (SPBE), SPBE ditujukan untuk untuk mewujudkan tata kelola pemerintahan yang bersih, efektif, transparan, dan akuntabel serta pelayanan publik yang berkualitas dan terpercaya kepada masyarakat yang efektif dan efisien. Untuk mencapai kinerja andal dan baik, dibutuhkan adanya integritas, profesional, netral dan bebas dari tekanan apapun serta bersih dari adanya Korupsi, Kolusi, dan Nepotisme. Tersedianya sumber daya manusia di kelurahan sangat berpengaruh pada kinerja kelurahan, sedangkan pada saat ini, sumber daya manusia khususnya Aparatur Sipil Negara (ASN) yang ada di kelurahan sangat terbatas baik dalam jumlah atau kuantitas maupun secara kualitas. ASN di kelurahan tidak banyak, hanya sekitar 10 orang dari 103 orang yang bisa menguasai atau mahir komputer, yang bisa mengoperasikan komputer 89 orang dan yang tidak bisa sama sekali sebanyak 4 orang, sedangkan pada saat reformasi birokrasi sekarang ini membutuhkan staf pendukung yang menguasai teknologi informasi. Penelitian ini adalah penelitian deskriptif, dengan lebih banyak bersifat uraian dari hasil wawancara mendalam dan studi dokumentasi serta bertujuan untuk mengetahui bagaimana kebutuhan dan pengaruh staf pendukung informasi teknologi di Kelurahan-Kelurahan di Kecamatan Temanggung berkaitan dengan efektifitas kerja organisasi Kelurahan.

Sophisticated technology should be in line with the sufficient quality of human resources provided to support the performance and productivity of an organization. The utilization of information technology could be measured by the user's need and dependency on the information technology used to accomplish the task and improve the performance.  The Presidential Regulation No. 95 of 2018 about The Electronic Based Government System (“SPBE”) is aimed to provide clean, effective, transparent, and accountable government administration, and also establish effective, efficient, qualified, and reliable public services. To assign reliable and good performance of public services, integrity, professionalism, independence, and an attitude against corruption, collusion, and nepotism are highly needed. The provided human resource at the urban village (Kelurahan) level is significant to the performance of the urban village government. However, nowadays, the provided human resource, especially the civil servant (Aparatur Sipil Negara) in the urban village government is very limited, either in quantity or quality. Among the 103 civil servants at the urban village level, only 10 people master the computer skill, 89 can use a computer, and 4 are unable to use a computer. Meanwhile, the bureaucracy reformation requires supporting staff who excel in information technology. It was a descriptive study that mostly contained the elaboration of the in-depth interview and documentation study which is aimed to find out the need and significance of information technology support staff in urban villages around Temanggung for the urban village government’s work efficiency.

 

References

Ahmad Tohardi, (2002). Pemahaman Praktis Manajemen Sumber Daya Manusia, Universitas Tanjung Pura, Mandar Maju, Bandung.

AA. Anwar Prabu Mangkunegara, (2006). Evaluasi Kinerja Sumber Daya Manusia, PT. Refika Aditama, Bandung.

Arikunto, Suharsimi, (200). Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktek, Rineka Cipta. Jakarta.

Bangun, Wilson, (2012). Manajemen Sumber Daya Manusia. Jakarta, Penerbit Erlangga.

Bodnar, George H. & William S. Hopwood, (1998). Accounting Information System. 7th edition. Upper Saddle River-New Jersey: Prentice-Hall International, Inc.

Bungin, Burhan, (2012). Metodologi Penelitian Kualitatif: Aktualisasi Metodologis ke Arah Varian Kontemporer. Depok: PT Rajagrafindo Persada.

____________, (2008). Penelitian Kualitatif. Jakarta: Kencana Prenada Media Group.

C. Uno. Hamzah, dan Nina Tamatenggo, (2011). Teknologi Komunikasi dan Informasi Pembelajaran. Jakarta: Bumi Aksara.

Hasibuan, Malayu S.P., (2002). Manajemen Sumber Daya Manusia, Edisi Revisi. Jakarta: PT. Bumi Aksara.

Iskandar dan Suharno, (1982). Pengantar Organisasi dan Manajemen. Fisipol : Universitas Negeri Surakarta.

Jogiyanto, (2003). Sistem Informasi Berbasis Komputer: Konsep Dasar dan Komponen. Edisi 2. Yogyakarta: BPFE.

_______, (2005). Sisitem Teknologi Informasi. Yogyakarta: Andi.

Kadir, Abdul dan Terra Ch. Wahyuni, (2013). Pengantar Teknologi Informasi. Edisi revisi. Yogyakarta: Andi

Lantip, D.,P., & Riyanto, (2010). Teknologi Informasi Pendidikan. Yogyakarta:/ Gava Media.

A. A. Anwar Prabu Mangkunegara, (2005). Manajemen Sumber Daya Manusia Perusahaan, Remaja Rosdakarya, Bandung.

___________, (2005). Manajemen Sumber Daya Manusia Perusahaan, Remaja Rosdakarya, Bandung.

M. Manullang, (2001). Manajemen Sumber Daya Manusia, Jakarta: Ghalia Indonesia.

Malayu S P.Hasibuan, (2004). Manajemen Sumber Daya Manusia, Bumi Aksara, Jakarta.

Moleong, Lexy J, (2017). Metodologi Penelitian Kualitatif. Bandung: PT Remaja Rosdakarya.

Nurdiani, Nina, (2011). Teknik Sampling Snowball dalam Penelitian Lapangan. ComTech. No. 2. Vol. 5.

Peraturan Pemerintah Nomor 4 Tahun 1966 tentang Pemberhentian/ Pemberhentian Sementara Pegawai Negeri.

Peraturan Pemerintah Nomor 32 Tahun 1979 tentang Pemberhentian Pegawai Negeri Sipil sebagaimana telah diubah beberapa kali, terakhir dengan Peraturan Pemerintah Nomor 65 Tahun 2008 tentang Perubahan Kedua atas Peraturan Pemerintah Nomor 32 Tahun 1979 tentang Pemberhentian Pegawai Negeri Sipil.

Peraturan Pemerintah Nomor 9 Tahun 2003 tentang Wewenang Pengangkatan, Pemindahan dan Pemberhentian Pegawai Negeri Sipil.

Peraturan Pemerintah Nomor 42 Tahun 2004 tentang Pembinaan Jiwa Korps dan Kode Etik Pegawai Negeri Sipil.

Peraturan Pemerintah Nomor 38 Tahun 2007 tentang Pembagian Urusan Pemerintahan antara Pemerintah, Pemerintah Daerah Provinsi dan Pemerintah Daerah Kabupaten/Kota.

Peraturan Pemerintah Nomor 41 Tahun 2007 tentang Organisasi Perangkat Daerah;

Peraturan Pemerintah Nomor 53 Tahun 2010 tentang Disiplin Pegawai Negeri Sipil;

Peraturan Presiden RI Nomor 95 Tahun 2018 tentang Sistem Pemerintahan Berbasis Elektronik (SPBE).

Peraturan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi RI Nomor 26 Tahun 2020 tentang Pedoman Evaluasi Pelaksanaan Reformasi Birokrasi.

Peraturan Menteri PAN-RB Nomor 25 Tahun 2020 tentang Roadmap Reformasi Birokrasi 2020-2024.

Pio R. J., (2015). Kepemimpinan Spiritual: Dimensi-dimensi Sumber Daya Manusia.Yogyakarta: Kepel Press.

Pio R. J., Nimran, U., Alhabsji, T., dan Hamid, D., (2015). Pengaruh Kepemimpinan Spiritual Terhadap Perilaku Etis, Kualitas Kehidupan Kerja, Kepuasan Kerja, Komitmen Organisasional, Dan Kinerja Karyawan. Jurnal DeReMa. 10 (1):22-60.

Romney, Marshall B. and Paul John Steinbart, (2000). Accounting Information System. 8th edition. Upper Saddle River-New Jersey: Prentice-Hall International, Inc.

Suharsimi Arikunto, (2005). Manajemen Penelitian. Jakarta: Rineka Cipta.

Sutarman, (2009). Pengantar Teknologi Informasi. Jakarta: Bumi Aksara.

Soegiono, (2004). Metode Penelitian Bisnis. Bandung: CV Alvabeta

______, (2007). Metode Penelitian Pendidikan, (Bandung: CV Alfabeta,), 73

______.(2014). Metode Penelitian Kuantitatif, Kuantitatif dan R&D. Bandung: Penerbit Alfabeta Bandung.

______, (2015). Metode Penelitian Pendidikan. Bandung: Alfabet

Supriyanto. A, (2005). Pengantar Teknologi Informasi. Jakarta: Salemba Infotek.

_________, (2007). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif dan R&D. Bandung: Alfabeta. Sugiyono. (2012). Metode Penelitian Kualitatif, Kuantitatif dan Kombinasi (mixed methods). Bandung: Alfabeta

Sarwoto, (1981). Dasar-dasar Organisasi. Universitas Indonesia : Ghalia.

Simamora H, (2001). Manajemen Sumber Daya Manusia, STIE YKPN.Yogyakarta. 89- 90

Sudijono, Anas, (2005). Pengantar Evaluasi Pendidikan, Jakarta: Raja Grafindo Persada.

Sedarmayanti, (2001). Sumber Daya Manusia dan Produktivitas Kerja, Mandar Maju, Bandung.

Suyanto M, (2005). Pengantar Teknologi Informasi Untuk Bisnis. Yogyakarta: Penerbit Andi.

Schwab, Klaus, (2016). The Global Competitiveness Report 2016- 2017. Geneva: World Economic Forum. Diunduh pada 09 Oktober 2016. Tersedia pada https://www.weforum.org

Tika, Moh. Pabundu. (2006). Budaya Organisasi dan Peningkatan Kinerja Perusahaan. Jakarta : PT. Bumi Aksara.

Tohardi, Ahmad, (2002). Pemahaman Praktis Manajemen Sumber Daya Manusia. Bandung : CV. Mandar Maju.

Undang-Undang Nomor 50 Tahun 1950 tentang Pembentukan Daerah-Daerah Kabupaten Dalam Lingkungan Propinsi Jawa Tengah.

Undang-Undang Nomor 8 Tahun 1974 tentang Pokok-Pokok Kepegawaian sebagaimana telah diubah dengan Undang-Undang Nomor 43 Tahun 1999 tentang Perubahan atas Undang-Undang Nomor 8 Tahun 1974 tentang Pokok-Pokok Kepegawaian.

Undang-dang Nomor 11 Tahun 2008 tentang Informasi dan Transaksi Elektronik,

Undang-Undang Nomor 5 Tahun 2014 tentang Aparatur Sipil Negara.

Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2014 tentang Pemerintahan Daerah sebagaimana telah beberapa kali diubah terakhir dengan Undang-Undang Nomor 9 Tahun 2015 tentang Perubahan Kedua Atas Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2014 tentang Pemerintahan Daerah.

Wibowo, (2010). Manajemen Kinerja, Edisi Ketiga. Rajawali Pers,Jakarta.

https://www.seputarpengetahuan.co.id/2017/09/pengertian-teknologi-informasi-menurut-para-ahli-tujuan-fungsi-manfaat-komponen-contoh.html

https://www.maxmanroe.com/vid/teknologi/teknologi-informasi.html

Downloads

Published

2024-03-02

How to Cite

Arifah, S., & Priyastiwi, P. (2024). ANALISIS KEBUTUHAN STAF PENDUKUNG TEKNOLOGI INFORMASI DI KELURAHAN - KELURAHAN YANG ADA DI KECAMATAN TEMANGGUNG KABUPATEN TEMANGGUNG. Jurnal Riset Mahasiswa, 2(2), 332 –. Retrieved from https://jurnal.stieww.ac.id/index.php/jurima/article/view/938