PENINGKATAN AKUNTABILITAS DAN TRANSPARANSI PELAPORAN KEUANGAN BANK SAMPAH

Authors

  • Lilik Ambarwati STIE Widya Wiwaha
  • Meidi Syaflan STIE Widya Wiwaha
  • Marlingga Pramudita STIE Widya Wiwaha
  • Akram Shofwan Setiawan STIE Widya Wiwaha
  • Anang Abdillah STIE Widya Wiwaha
  • Anik Kristyani STIE Widya Wiwaha

Keywords:

Akuntabilitas, Transparansi, Pengelolaan Keuangan, Bank Sampah

Abstract

Bank sampah merupakan salah satu bentuk pengelolaan sampah di masyarakat di mana sampah rumah tangga dikumpulkan, dipilah, dan dijual kembali kepada pihak ketiga. Melalui bank sampah, sampah dapat dikelola menjadi suatu hal yang bernilai ekonomis. Namun sampai saat ini belum banyak masyarakat yang tergerak untuk bergabung menjadi anggota bank sampah. Salah satu penyebab masyarakat belum tergerak untuk bergabung adalah laporan keuangan yang disajikan oleh pengurus bank sampah dianggap belum mampu dipertanggungjawabkan dan belum trasnparan. Dengan demikian, secara tidak langsung pengelola bank sampah berusaha untuk menyampaikan informasinya yang dapat meningkatkan akuntabilitasnya dan kesuksesan organisasi. Akuntabilitas inilah yang akan meningkatkan kepercayaan masyarakat. Penerapan akuntansi merupakan bentuk akuntanbilitas dan transparansi yang dapat mempersempit kesenjangan informasi antara pengelola bank sampah dengan masyarakat. Pengabdian ini dilakukan untuk meningkatkan akuntabilitas dan transparansi pengelolaan keuangan bank sampah Sri Rejeki. Kegiatan ini dilakukan di Bank Sampah Sri Rejeki Kelurahan Sorosutan Yogyakarta. Pendekatan yang dilakukan adalah workshop dan pelatihan, yaitu dengan memberikan penjelasan materi secara tutorial dan diskusi serta memberikan contoh pembuatan laporan keuangan bank sampah yang baik dan benar (pendampingan).

References

M. Selomo, A. B. Birawida, A. Mallongi, dan M. Muammar, “BANK SAMPAH SEBAGAI SALAH SATU SOLUSI PENANGANAN SAMPAH DI KOTA MAKASSAR,” Media Kesehat. Masy. Indones., vol. 12, no. 4, hlm. 232–240, Mar 2017, doi: 10.30597/mkmi.v12i4.1543.

W. Singhirunnusorn, K. Donlakorn, dan W. Kaewhanin, “Household Recycling Behaviours and Attitudes toward Waste Bank Project: Mahasarakham Municipality,” J. ASIAN Behav. Stud., vol. 2, no. 5, hlm. 17, Nov 2017, doi: 10.21834/jabs.v2i5.215.

D. Asteria dan H. Heruman, “BANK SAMPAH SEBAGAI ALTERNATIF STRATEGI PENGELOLAAN SAMPAH BERBASIS MASYARAKAT DI TASIKMALAYA (Bank Sampah (Waste Banks) as an Alternative of Community-Based Waste Management Strategy in Tasikmalaya),” J. Mns. Dan Lingkung., vol. 23, no. 1, hlm. 136, Feb 2016, doi: 10.22146/jml.18783.

E. Andina, “Analisis Perilaku Pemilahan Sampah di Kota Surabaya,” Aspir. J. Masal.-Masal. Sos., vol. 10, no. 2, hlm. 119–138, Des 2019, doi: 10.46807/aspirasi.v10i2.1424.

Y. Dhokhikah, Y. Trihadiningrum, dan S. Sunaryo, “Community participation in household solid waste reduction in Surabaya, Indonesia,” Resour. Conserv. Recycl., vol. 102, hlm. 153–162, Sep 2015, doi: 10.1016/j.resconrec.2015.06.013.

L. Ambarwati, “PENGARUH PARTISIPASI ANGGARAN DAN AKUNTABILITAS PUBLIK TEHADAP PERSEPSI MASYARAKAT TENTANG KUALITAS ANGGARAN PENDAPATAN DAN BELANJA DESA (APBDes) SE-KECAMATAN KRETEK KABUPATEN BANTUL,” J. TAMBORA, vol. 6, no. 3, hlm. 118–125, Okt 2022, doi: 10.36761/jt.v6i3.2092.

A. Novatiani, R. W. Rusmawan Kusumah, dan D. P. Vabiani, “Pengaruh Transparansi dan Akuntabilitas Terhadap Kinerja Instansi Pemerintah,” J. ILMU Manaj. DAN BISNIS, vol. 10, no. 1, hlm. 51–62, Mar 2019, doi: 10.17509/jimb.v10i1.15983.

Downloads

Published

2023-01-12

How to Cite

Ambarwati, L., Syaflan, M., Pramudita, M., Setiawan, A. S., Abdillah, A., & Kristyani, A. (2023). PENINGKATAN AKUNTABILITAS DAN TRANSPARANSI PELAPORAN KEUANGAN BANK SAMPAH. Prosiding Seminar Nasional Dan Call Paper STIE Widya Wiwaha, 1(1), 468–473. Retrieved from https://jurnal.stieww.ac.id/index.php/semnas/article/view/767